Cara Memasang TWRP di Xiaomi Redmi 1S - Saya selaku admin sangat berterimakasih kepada anda karena tetap berkunjung di blog yang sederhana ini. Di kesempatan ini saya akan memberikan tutorial cara memasang TWRP recovery di Redmi 1S anda. TWRP (Team Win Recovery Project) merupakan salah satu custom recovery Android yang serupa dengan CWM Recovery. Perbedaannya adalah user interface dari TWRP recovery adalah sistem navigasinya berupa touchscreen, selebihnya fitur dari TWRP recovery ini persis seperti CWM recovery.
Pertanyaan mendasar yang muncul ke publik adalah apa kegunaan dari TWRP atau CWM recovery ?
Pada dasarnya fungsi dari semua jenis recovery mode itu sama yaitukni sebagai tool atau alat penunjang bagi developer untuk beberapa keperluan yang berkaitan dengan system dan memory. Pengguna Android dapat menggunakan recovery mode untuk memasukkan sesuatu kedalam system, menghapus system dan data, membuat backup ROM, dan lain-lain. Namun di luar dari itu, perbedaan mendasar dari stock recovery dan custom recovery adalah sebagai berikut :
Bagi anda yang berniat untuk menginstall TWRP recovery di Redmi 1S anda, alangkah baiknya anda mengetahui syarat-syaratnya sebagai berikut :
Cara Pertama
Pertanyaan mendasar yang muncul ke publik adalah apa kegunaan dari TWRP atau CWM recovery ?
Pada dasarnya fungsi dari semua jenis recovery mode itu sama yaitukni sebagai tool atau alat penunjang bagi developer untuk beberapa keperluan yang berkaitan dengan system dan memory. Pengguna Android dapat menggunakan recovery mode untuk memasukkan sesuatu kedalam system, menghapus system dan data, membuat backup ROM, dan lain-lain. Namun di luar dari itu, perbedaan mendasar dari stock recovery dan custom recovery adalah sebagai berikut :
- Stock recovery memiliki fungsi yang terbatas seperti wipe data & cache serta install update from sdcard.
- Custom recovery lebih kaya akan fitur termasuk wipe battery stat dan wipe dalvik cache.
Bagi anda yang berniat untuk menginstall TWRP recovery di Redmi 1S anda, alangkah baiknya anda mengetahui syarat-syaratnya sebagai berikut :
- Semua resiko ditanggung oleh pemilik, maka dari itu sebaiknya lakukan back up data penting.
- Penginstallan custom recovery ini hanya bisa dilakukan oleh gadget Redmi 1S yang telah di root. Jika belum, silahkan baca Cara Root Redmi 1S.
- Unduh file TWRP_2.8.0.0 | disini, dan letakkan di memory internal di luar folder.
Cara Pertama
- Cara ini dapat anda dilakukan melalui aplikasi Updater.
- Silahkan anda masuk ke aplikasi Updater di Redmi 1S anda, kemudian "Select Package" lalu pilih file yang tadi anda unduh yaitu TWRP_2.8.0.0.zip kemudian pilih Update.
- Tunggu beberapa saat, setelah selesai lakukan Reboot pada HH anda.
- Cara penginstalan TWRP pada Redmi 1S melalui Recovery Mode.
- Ribah nama file TWRP recovery yang telah anda unduh seblemunya menjadi update.zip.
- Setelah itu matikan daya Redmi 1S anda.
- Kemudian masuk ke Recovery Mode dengan cara menekan tombol volume atas (+) dan tombol power secara bersamaan hingga menyala.
- Pilih bahasa yang akan anda gunakan, kemudian pilih install update.zip to system
- Langkah terakhir, reboot perangkat anda.
Catatan: Untuk informasi selengkapnya silahkan anda berkunjung ke MIUI Forum atau Komunitas Xiaomi Redmi 1S untuk mengetahui berbagai hal mengenai gadget anda.Demikian artikel singkat ini tentang Cara Install TWRP Recovery di Xiaomi Redmi 1S, Semoga bermanfaat untuk anda dan terima kasih sudah berkunjung. Nantikan artikel lainnya yang akan lebih menarik.